Umpama Rindu~

Jika rindu adalah sebuah manik yang kurangkai pada seutas benang, mungkin panjangnya sudah berkali-kali keliling dunia. Walau tak dikehendaki, pada akhirnya, terhanyut dan tenggelam juga dalam rasa itu. (Harus belajar berenang)!

#quotetoday #sajakrindu #alala_alay #halalkansaja

0 komentar:

Posting Komentar

Pages